Wujudkan Karakter Humanis Polri, Program Binrohtal Ramadhan Dilaksanakan Di Polres Blitar


Blitar – Untuk meningkatkan karakter humanis, Anggota Polres Blitar melalui Bimbingan Rohani dan Mental (Binrohtal).Kegiatan dilaksanakan, seluruh Personil di Masjid At-Taubah, Kamis (14/4/2022) pukul 08.30 Wib.Atas giat tersebut, Kapolres Blitar, AKBP Adhitya Panji Anom, S.I.K melalui Kasubsi Si Humas AKP Udiyono, S.H menyampaikan
Binrohtal ini diselenggarakan sebagai upaya memberikan siraman rohani dan moral bagi para Personel Polres Blitar secara keseluruhan di masjid At taubah.Binrohtal juga sebagai upaya untuk mendekatkan diri kepada Maha Pencipta, kemudian meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT,” ujarnya lagi
Lanjutnya, kegiatan ini diikuti seluruh Anggota Polres Blitar agama Islam di dalam pengajian rutin dan Nasrani dalam metoda lainnya, dilaksanakan setiap hari Kamis,” sebutnya Terlihat, giat di masjid At taubah di awali dengan pembacaan Surat Yasin, Tahlil dan doa.Kemudian dilanjutkan dengan ceramah agama dan penerangan dari pimpinan Polres Blitar kali ini disampaikan Kabag SDM Polres Kompol Nataluis.

Site Footer